BELAJAR ITU BUKAN BERMAIN SULAP, TAPI BERTAHAP..
Belajar itu dimulai dari yang sederhana, ketika baru belajar menjahit, tidak mungkin langsung bisa membuat kebaya pengantin. Semua ada tahapannya..
Begitu pula dengan belajar membaca bagi anak usia dini. Prinsip dunia anak adalah dunia bermain jangan pernah terlupakan.
Ketika bunda ingin mengajarkan anak belajar membaca, bisa saja bunda memberikan buku secara langsung. Namun, buku itu adalah sesuatu yang kompleks bagi anak, yang ada bukan belajar baca malah dicorat coret disana sini. Padahal untuk membuat anak gemar membaca, tahap yang pertama adalah anak harus senang belajar membaca. Memaksakan anak belajar langsung membaca dengan buku justru bisa membuat anak menjadi stress, mudah pusing bahkan trauma dengan membaca.
Direktur PAUD Kemdikbud, Sudjarwo Singowijoyo, Beliau mengatakan: Memaksa anak usia di bawah lima tahun (balita) menguasai calistung dapat menyebabkan si anak terkena 'Mental Hectic’, yaitu anak menjadi pemberontak.
Alangkah baiknya jika bunda ingin mengajarkan membaca pada anak usia dini dengan hal yang paling sederhana dahulu tapi menyenangkan...
Caranya seperti apa...
Yuk berkenalan dengan Abaca Flashcard...
Abaca Flashcard disusun secara sistematis, suku kata yang terdapat dalam box diurutkan dari yang paling sederhana hingga yang dianggap paling sulit, semua sudah melalui tahapan riset yang teruji, disamping itu permainan didalamnya membuat anak semakin tertantang untuk menyelesaikan box demi box, dapat melatih kreatifitas dan melatih pembentukan karakter anak, anak harus disiplin dalam menebak suku kata di dalam box (jangan melompati box), jujur dalam berhitung untuk melangkah, begitu pula dengan merangkai kata dapat melatih kreatifitas, sedangkan merapikan kembali abaca flashcard ke tempatnya dapat melatihnya untuk bertanggung jawab...
Daan rewardnya itu gambar yang pasti membuat anak-anak tersenyum gembira..
Keren ga tuh....
Apakah semua itu dimiliki oleh buku...?
Yuk miliki Abaca Flashcard untuk buah hati kita...
Iklan by kelompok 10
Informasi dan Pemesanan
SMS/WA 085867486151
Sri Wahyuti
Agen Resmi/Marketer Abaca Flash Card
Tidak ada komentar:
Posting Komentar