Laman

Jumat, 04 Maret 2011

PENGUMUMAN CERPEN YANG LOLOS TAHAP AWAL UNTUK PROYEK BUKU CINTA GOKIL

Alhamdulillah, itulah yang pertama kali saya ucapkan. Pagi-pagi buka Facebook ngubek-ngubek group Writing Revolution, eh ada pengumuman proyek cerpen cinta gokil. Tentu saja hati sangat senang, setelah berbagai kegagalan dalam lomba menulis cerpen dalam berbagai even. Sekali lagi Alhamdulillah. Mudah-mudahan proyek buku Cinta Gokil oleh kampung WR ini dimudahkan dalam pelaksanaannya.

Ini nih pengumuman yang saya copas dari group Writing Revolution.

PENGUMUMAN CERPEN YANG LOLOS TAHAP AWAL UNTUK PROYEK BUKU CINTA GOKIL

tuing...tuing...

seperti yang sudah dibuka secara resmi oleh mbak Prima...

akhirnya naskah yang lolos tahap awal untuk Proyek Buku Cinta gokil adalah....

teng--teng--teng-- (backsoandnya Rosa - menunggu) mulai dikecilkan.

1. Tuti Rusnawati (Dikejar Anggit)
2. P.Rima Suryani (BALADA SI MAMAT)
3. Aida Roselina (Cinta Pertama Musuh dalam Rumah)
4. Ikhsan (Cintaku Setinggi Himalaya)
5. Nurjannah (Coffee Earth)
6. Phoenix Wibowo (JODOH SI VESPA VINTAGE)
7. Kun Sila Ananda (Raja Jigong Kepentok Cinta)
8. Sri Wahyuti (BATAL KAWIN)
9. Purwanti (CINTA SALAH SAMBUNG)
10. Raldina Asdyanti (Berandal Cinta)
11. Zahrotusti’anah (Madun Majnun)
12. Amanda Yunia Zafarina (PEMENANG LOTRE?)

SELAMAAAATTTTT...... bagi yang lolos, yang belum, jangan berkecil hati... masih ada waktu sampai 15 maret 2011.

Tertanda PJ Proyek Buku Cinta Gokil

Phoenix Wibowo, Prima Sagita, Rik Sjp

Tidak ada komentar:

Posting Komentar